You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
HUT Pulau Seribu Gelar Lomba Triathlon
.
photo Istimewa - Beritajakarta.id

Lomba Triathlon akan Meriahkan HUT Pulau Seribu

Lomba Triathlon akan digelar di acara Ulang Tahun (HUT) ke-15 Kabupaten Kepulauan Seribu, pada 9 November 2016. 

Berbagai event untuk mempromosikan wisata Pulau Seribu harus diciptakan terutama yang bersifat internasional harus didorong

Triathlon atau sering disebut trilomba adalah kompetisi dari tiga cabang olahraga seperti renang, sepeda balap, dan lari. Ketiganya harus diselesaikan atlet dalam satu kesatuan waktu secara berkesinambungan.

“Berbagai event untuk mempromosikan wisata Pulau Seribu harus diciptakan terutama yang bersifat internasional harus didorong,” kata Budi Utomo, Bupati Kepulauan Seribu, Kamis, (13/10).

Penambahan ATM di Pulau Seribu Diminta Segera Direalisasikan

Ia mengatakan, pihaknya saat ini terus mendorong agar sektor pariwisata di Pulau Seribu terus berkembang. Pasalnya, kunjungan wisatawan mancanegara ke Pulau Seribu setiap tahun baru sekitar 300 orang. "Kita akan undang para duta besar sejumlah negara untuk mengenal Pulau Seribu" tandasnya.

Pihaknya juga terus mendorong pengembangan industri kreatif sehingga nantinya masyarakat memiliki peran seiring bertumbuhnya pariwisata di Pulau Seribu.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1486 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1444 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1089 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1042 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1007 personDessy Suciati